STUDI ANALISIS MODEL RAPID APPLICATION DEVELOPMENT DALAM PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI

  • Safrian Aswati STMIK Royal
  • M. Sabir Ramadhan STMIK Royal
  • Ada Udi Firmansyah STMIK Royal
  • Khairil Anwar STMIK Royal
Keywords: RAD, Pengembangan Sistem Informasi, SDLC

Abstract

Proyeksi teknologi informasi saat ini sebagian besar dapat dirasakan dalam bentuk perangkat lunak berupa sistem informasi. Contoh dalam bidang pendidikan banyak perangkat lunak (sistem informasi) yang sudah dimanfaatkan seperti Sistem Informasi Akademik, E-Learning, E-Library yang ada pada Perguruan Tinggi dan Sekolah. Dalam bidang kesehatan seperti Sistem Informasi Rekam Medik, Sistem Informasi Rawat Inap Pasien, Sistem Informasi Stok Obat baik yang secara online maupun offline. Saat melakukan pengembangan sistem informasi ini diperlukan tahapan yang sistematis guna menghasilkan sistem informasi yang baik dan berkualitas serta dapat digunakan oleh user. Salah satu tahapan yang mendasar ada pada System Development Life Cycle (SDLC). SDLC merupakan siklus pengembangan sistem informasi yang popular untuk pengembangan sistem terdiri dari beberapa langkah yaitu 1). Tahap Perencanaan; 2). Tahap Analisis; 3). Tahap Desain; 4). Tahap Implementasi; 5). Tahap Pengujian; 6). Tahap Pemeliharaan. Salah satu pengembangan SDLC yaitu model Rapid Application Development (RAD) yang juga dapat digunakan dalam pengembangan sistem dengan mengutamakan waktu. Waktu pengerjaan dalam RAD relatif singkat sekitar 60-90 hari. Dalam penelitian ini penulis melakukan studi analisis model RAD yang digunakan dalam pengembangan sistem informasi. Penulis mengambil beberapa penelitian sebelumnya yang sudah menggunakan model RAD. Dalam penelitian ini menyimpulkan beberapa kegunaan model RAD dalam pengembangan sistem informasi

Downloads

Download data is not yet available.

References

[1] Susanto. Azhar, 2004, “Sistem Informasi Manajemen”, Bandung, Linggar Jaya
[2] Mishra, A., Dubey, D., 2013, A Comparative Study of Different Software Development Life Cycle Models in Different Scenarios, International Journal of Advance Research in Computer Science and Management Studies (IJARCSMS), Vol. 1, Issue 3, Hal 64-69
[3] Supriyanto, Aji, 2007,“Pengantar Teknologi Informasi”, Jakarta, Salemba Infotek.
[4] Alexis Leon., 2006, “Database Development Life Cycle”, http://www.leonleon.com/wp/2005/11/21/ddlc.html (28 Maret, 2017).
[5] Rebecca M. Riordan., 2005, “Effective Database Design: Choosing The Right Process”, http://www.informit.com/articles/article.asp x?p=370623 (28 Maret, 2017)
[6] Kendall,Kenneth E. dan Kendall, Jullie E. “System Analysis and Design, fifth Edition”. Dialih bahasakan oleh Thamir Abdul Hafed Al-Hamdany, 2003, dalam buku analisis dan perancangan sistem, PT Prenhallindo, Jakarta.
[7] Wahyuningrum, Tenia dan Januarita, Dwi, 2014, “Perancangan WEB e-Commerce denganMetode Rapid ApplicationDevelopment (RAD) untukProdukUnggulanDesa”,SeminarTekn ologiInformasi dan KomunikasiTerapan (Semantik), Semarang.
[8] Noertjahyana. Agustinus, “ Studi Analisis Rapid Application Development Sebagai Salah Satu Alternatif Metode Pengembangan Perangkat Lunak”, Jurnal Informatika, Vol. 3 No. 2, Nopember 2002
[9] AR. Khairan, “Perancangan Sistem Informasi Akademik Pada Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Baiturrahmah Padang Dengan Pendekatan Model Rapid Application Development (RAD)”.
[10] Damayanti. Retno Wulan, Hisjam. Muh, Setiadi. Haryono, 2008, “Perancangan Sistem Informasi Kepegawaian Sebagai Pendukung Keputusan Daftar Urut Kepangkatan Di Universitas Sebelas Maret Dengan Metode RAD”, Performa, Vol. 7 No. 1.
[11] Kosasi. Sandy, “Penerapan Rapid Application Development Dalam Sistem Perniagaan Elektronik Furniture”, Citec Journal, Vol. 2 No. 4, Agustus-Oktober 2015, ISSN 2460-4259.
[12] Kosasi. Sandy, Yuliani. I Dewa Ayu Eka, “Penerapan Rapid Application Development Pada Sistem Penjualan Sepeda Online”, Jurnal Simetris, Vol. 6 No. 1, April 2015, ISSN 2252-4983.
Published
2017-05-22
How to Cite
Aswati, S., Ramadhan, M. S., Firmansyah, A., & Anwar, K. (2017). STUDI ANALISIS MODEL RAPID APPLICATION DEVELOPMENT DALAM PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI. MATRIK : Jurnal Manajemen, Teknik Informatika Dan Rekayasa Komputer, 16(2), 20-27. https://doi.org/https://doi.org/10.30812/matrik.v16i2.10
Section
Articles