Determinan Kualitas Pelaporan Keuangan Pada Usaha Mikro Kecil dan Menengah di Kota Mataram dalam Perspektif Resource-Based View
DOI:
https://doi.org/10.30812/rekan.v6i2.5300Keywords:
Kualitas Pelaporan Keuangan, Usaha Mikro Kecil Menengah, Resource-Based ViewAbstract
Fenomena pada penelitian ini kurangnya kesadaran akan pentingnya laporan keuangan di kalangan pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) di Kota Mataram menjadi isu utama dalam upaya peningkatan kualitas pelaporan keuangan. Penelitian inibertujuan untuk menganalisis faktor-faktor yang memengaruhi kualitas pelaporan keuangan pada Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) di Kota Mataram dengan menggunakan pendekatan Resource-Based View (RBV). Variabel yang diteliti meliputi literasi keuangan, pengalaman usaha, pemanfaatan teknologi informasi, dan tata kelola usaha. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan analisis Partial Least Square (PLS). Data diperoleh secara langsung dari pelaku UMKM melalui penyebaran kuesioner kepada responden yang dipilih menggunakan purposive sampling, dengan populasi penelitian sebanyak 4.139 unit UMKM di Kota Mataram. Hasil penelitian ini dalam kerangka Resource-Based View, keempat variabel yaitu literasi keuangan, pengalaman usaha, pemanfaatan teknologi informasi, dan tata kelola usaha dipandang sebagai sumber daya internal yang berharga (valuable), langka (rare), sulit ditiru (inimitable), dan tidak mudah digantikan (non-substitutable). Kombinasi sumber daya tersebut diyakini dapat menciptakan keunggulan kompetitif dalam menghasilkan laporan keuangan yang relevan, andal, serta sesuai dengan Standar Akuntansi Keuangan Entitas Tanpa Akuntabilitas Publik (SAK ETAP). Implikasi penelitian ini bagi pelaku UMKM, pemerintah daerah, dan lembaga keuangan bahwa peningkatan literasi keuangan, pemanfaatan teknologi digital, pengalaman bisnis, serta tata kelola usaha yang baik merupakan strategi penting untuk menghasilkan laporan keuangan yang akurat, relevan, dan dapat dipercaya, serta meningkatkan kredibilitas dan keberlanjutan usaha.
References
Ahmad, M., & Dwi Yandari, A. (2024). Pengaruh Tingkat Pendidikan, Pengalaman Usaha, Skala Usaha, Literasi Keuangan, Sosialisasi SAK EMKM terhadap Penyusunan Laporan Keuangan Berdasarkan SAK EMKM (Studi Kasus UMKM di Kabupaten Sumenep). Sustainable Jurnal Akuntansi, 4(1), 63–81. https://doi.org/10.30651/stb.v4i1.22511
Alpi, M. F., Ardiansa, K., & Rangkuti, M. I. (2023). Peranan Kualitas Laporan Keuangan : Kinerja Perusahaan Dan Tata Kelola Perusahaan (GCG) Dengan Sistem Informasi Keuangan Sebagai Moderating. Jurnal Pendidikan Akuntansi, 6(3), 43–51.
Arifin, A. L., Winarno, U., & Badrudin, A. (2025). Inovasi Teknologi Guna Meningkatkan Produktivitas Dan Daya Saing Umkm Dalam Rangka Ketahanan Ekonomi. Jurnal Manajemen Dan Kewirausahaan, 17(2), 145–158.
As’adi & Chalim, A. N. F. (2020). Pengaruh Pengetahuan Akuntansi dan Pengalaman Pemilik Usaha terhadap Kualitas Laporan Keuangan UMKM Berdasarkan SAK EMKM. Jurnal Ilmu Manajemen dan Akuntansi, 8(2), 131–139.
Asep Risman & Mustaffa, M. (2023). Literasi Keuangan bagi UMKM: Laporan Keuangan untuk Pengembangan Usaha UMKM. Jurnal Abdimas Perbanas, 4(1), 20–27. https://doi.org/10.56174/jap.v4i1.521
Asril, D., Machdar, N. M., & Husadha, C. (2024). Pengaruh Financial Literacy, Manajemen Risiko, Dan Pengelolaan Keuangan Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Dengan Financial Technology Sebagai Variabel Intervening Pada Umkm Di Kota Bekasi. SENTRI: Jurnal Riset Ilmiah, 3(2), 1087–1098. https://doi.org/10.55681/sentri.v3i2.2342
Azikin, N., Goso, G., Sahrir, S., & Hamid, R. S. (2023). Analisis Dampak Pendapatan, Lama Usaha, Usia Terhadap Literasi Keuangan Pelaku UMKM. Owner (Riset & Jurnal Akuntansi), 7(3), 2486–2493. https://doi.org/10.33395/ owner.v7i3.1405
Choidah, N., Dwiarta, I. M. B., Rachman, M. M., Ardhiani, M. R., & Pradana, D. S. P. (2024). Pengelolaan SDM Menuju Digitalisasi Marketing: Optimalisasi Potensi UMKM. Ekobis Abdimas: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 5(1), 72–79. https://doi.org/10.36456/ekobisabdimas.5.1.9160
Dasuki, R. E. (2021). Manajemen Strategi : Kajian Teori Resource Based View. Coopetition : Jurnal Ilmiah Manajemen, 12(3), 447–453.
Dharma, B., Ramadhani, Y., & Reitandi, R. (2023). Pentingnya Laporan Keuangan untuk Menilai Kinerja Suatu Perusahaan. El-Mujtama: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 4(1), 137–143. https://doi.org/10.47467/elmujtama.v4i1.3209
Dwianingrum, E. K., Erwinsyah, & Djuri3, P. A. (2025). Peran Sistem Informasi Akuntansi Digital dalam Meningkatkan Kinerja UMKM: Literature Review. JURNAL MEDIA AKADEMIK (JMA), 3(8), 1–17.
Fadhilah, A. T. (2024). Pengaruh Pemahaman Akuntansi Dan Literasi Keuangan Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Umkm Di Kota Makassar. Journal of Accounting Information System, 4(1), 24–26.
Gusherinsya, R., & Samukri. (2020). Pengaruh Penerapan Sistem Informasi Akuntansi terhadap Kualitas Laporan Keuangan. Jurnal Akuntansi, 9(1), 58–68.
Hakim, A. R., & Iswahyudi, S. N. M. (2024). Digitalisasi Pencatatan Keuangan Usaha Kecil Mikro dan Menengah ( UMKM ): Perlukah ? Digitalization Of Financial Recording Of Small Micro And Medium Enterprises ( MSMEs ): Needed ? The Journal of Multidisciplinary Research on Scientific and Advanced, 12(3), 331–337.
Haniifah, K., Jhoansyah, D., & Danial, R. D. M. (2025). Financial Management Drives Report Quality Amid Low Literacy and Fintech Use. Indonesian Journal of Innovation Studies, 26(3), 1–13.
Hantono. (2025). Pengaruh Time Pressure, Pengalaman, dan Independensi terhadap Kualitas Audit. Jurnal Audit dan Perpajakan (JAP), 3(1), 26–32. https://doi.org/10.47709/jap.v3i1.5818
Hapsari, Y. A., Apriyanti, P., Hermiyanto, A., & Rozi, F. (2024). Analisa Peran UMKM Terhadap Perkembangan Ekonomi di Indonesia. Jurnal Manajemen dan Ekonomi Kreatif, 2(4), 53–62. https://doi.org/10.59024/jumek.v2i4.464
Indriyani, T. (2024). Pengaruh Tingkat Pendidikan, Pemahaman Akuntansi, Skala Usaha Dan Lama Usaha Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pada Usaha Mikro Kecil Dan Menengah. Ekonis: Jurnal Ekonomi dan Bisnis, 26(2), 161–167. https://doi.org/10.30811/ekonis.v26i2.6046
Mauladin, P., & Alamsyah, M. I. (2023). Indikasi Tindakan Agresivitas Pajak Melalui Peran Inventory Intensity, Koneksi Politik Dan Kepemilikan Institusional. JIAFE (Jurnal Ilmiah Akuntansi Fakultas Ekonomi), 9(1), 57–70. https://doi.org/10.34204/jiafe.v9i1.6197
Mile, C., Dama, H., & Pakaya, L. (2025). Jambura Accounting Review Pengaruh Pengetahuan Akuntansi , Modal Usaha dan Pengalaman. Jambura Accounting Review, 6(2), 590–604.
Mohammad Chaidir, Grace Yulianti, & Ruslaini Ruslaini. (2025). Pengaruh Literasi Keuangan terhadap Keberlanjutan Bisnis UMKM di Indonesia. JUMBIWIRA : Jurnal Manajemen Bisnis Kewirausahaan, 4(1), 218–220. https://doi.org/10.56910/jumbiwira.v4i1.2079
Nugroho, T. P. (2020). Pengaruh digitalisasi terhadap Transformasi Sistem Akuntansi Di Perusahaan Modern. E-Business Strategy and Implementation Abstrak, 4(02), 3.
Nurfani, N., Suhaety, Y., & Zakaria, I. (2025). Dampak Penggunaan Teknologi Akuntansi Berbasis Digital Terhadap Efisiensi Pengelolaan Keuangan Usaha Mikro, Kecil dan Menengah. Advances in Management & Financial Reporting, 3(3), 649–663. https://doi.org/10.60079/amfr.v3i3.583
Oktaviyah, N. (2024). Pengukuran Kinerja Keuangan : Pendekatan , Metode , dan Implikasinya dalam Pengelolaan Perusahaan. BIJAC: Bata Ilyas Journal of Accounting, 5(3), 1–17.
Pangesti, N. G., Soemarsono, P. N., & Eriani, I. D. (2025). Improving the Accountability of SMEs in Malang City: A Strategic Step Towards Global Competitiveness. Jurnal Layanan Masyarakat (Journal of Public Services), 9(2), 155–165.
Pieritsz, L. R. (2021). Peran Tata Kelola Perusahaan Dan Tanggung Jawab Sosial Perusahaan Terhadap Manajemen Laba. ABIS: Accounting and Business Information Systems Journal, 9(2). https://doi.org/10.22146/abis.v9i2.65908
Prabowo, O., Hendro, Merthayasa, A., & Saebah, N. (2023). Pemanfaatan Teknologi Informasi Dan Manajemen Perubahan Pada Kegiatan Bisnis Di Era Globalisasi. Syntax Idea, 5(7), 884–892.
Pratamansyah, S. R. (2024). Transformasi Digital dan Pertumbuhan UMKM: Analisis Dampak Teknologi pada Kinerja Usaha Kecil dan Menengah di Indonesia. Jurnal Akuntansi, Manajemen, dan Perencanaan Kebijakan, 2(2), 17. https://doi.org/10.47134/jampk.v2i2.475
Prayoga, A., Wulandari, H. K., Dumadi, & Ernitawati, Y. (2022). Pengaruh Pemahaman Akuntansi, Tingkat Pendidikan, Pengalaman Kerja dan Ukuran Usaha Terhadap Kualitas Laporan Keuangan (Studi Empiris pada UMKM di Kabupaten Brebes). Jurnal Kewarganegaraan, 6(3), 5454–5464.
Purwanto, P., Yustiana Safitri, D., & Pudail, M. (2023). Edukasi Pencatatan Laporan Keuangan Sederhana bagi Pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM). As-Sidanah : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 5(1), 1–14. https://doi.org/10.35316/assidanah.v5i1.1-14
Reni Suwandi Ade Puspita, Etty Gurendrawati, I. G. K. A. U. (2024). Pengaruh Kemampuan Menyusun Laporan Keuangan, Analisis. Jurnal Akuntansi, Perpajakan dan Auditing, 5(1), 41–60.
Sabrina, K. P. (2021). Analisis Penerapan Tata Kelola pada Kelompok Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) di Kecamatan Semarang Barat. JAKA (Jurnal Akuntansi, Keuangan, dan Auditing), 1(1), 65–78. https://doi.org/10.56696/jaka.v2i1.5149
Saputri, Y., Jito Gomas, S., Alifah, N., & Abidzar Al Ghiffari, I. (2024). Peran Strategis Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) dalam Perekonomian Indonesia: Tantangan dan Peluang. Jurnal Studi Multidisipliner, 8(10), 2118–7453.
Sari, P. M., & Suhartini, D. (2023). Kualitas Laporan Keuangan Umkm Berbasis Sak Emkm : Self Efficacy Sebagai Variabel Moderasi. Oikos: Jurnal Ekonomi dan Pendidikan Ekonomi, 7(1), 164–176. https://doi.org/10.23969/oikos.v7i1.5917
Serly, S., & Susanti, A. (2021). Corporate Governance Analysis of Quality Disclosure of Non-Financial Financial Statements in Indonesia Stock Exchange Companies. Berkala Akuntansi dan Keuangan Indonesia, 6(2), 194. https://doi.org/10.20473/baki.v6i2.26325
Situmorang, J., Sembiring, R., & Sianturi, J. A. T. P. (2023). Resource Based View (RBV) dalam Meningkatkan Kapasitas Strategis Perusahaan. Jurnal Imu Manajemen METHONOMIX, 6(1), 1–13.
Sofyani, H., Ali, U., & Septiari, D. (2020). Implementasi Prinsip-Prinsip Tata Kelola yang Baik dan Perannya terhadap Kinerja di Badan Usaha Milik Desa (BUMDes). JIA (Jurnal Ilmiah Akuntansi), 5(2), 325–359.
Syafitri, A. A. (2024). Literasi Keuangan Sebagai Usaha Untuk Mencapai Financial Well Being: Sebuah Perspektif dari Generasi Z. Dialektika : Jurnal Ekonomi dan Ilmu Sosial, 9(1), 136–148. https://doi.org/10.36636/dialektika.
Syamsul, S., Rosyada, D., & Kuswaniwati, T. (2023). Literasi Keuangan UMKM : Ditinjau Dari Aspek Pengetahuan Keuangan. Liabilities Jurnal Pendidikan Akuntansi, 2(2), 28–37.
Willy Nurhayadi, Urfanul Aulia, & Rara Ananda Cahyadi. (2024). Pengaruh Literasi Keuangan dan Inklusi Keuangan terhadap Kinerja UMKM di Kota Serang. Akuntansi 45, 5(2), 900–908. https://doi.org/10.30640/akuntansi45.v5i2.3403
Yulianti, K., & Tyoso, J. P. S. (2025). Studi Empiris Aplikasi Sistem Informasi Akuntansi (SIA), Literasi Keuangan dan Praktek Akuntansi Manajemen terhadap Kinerja Bisnis UMKM Kota Semarang. Jurnal Ekonomi Manajemen Akuntansi, 31(1), 1–16.
Zelovena, S. M., Jannah, A. A. A., & Kususmastuti, R. (2023). Pengaruh Corporate Governance terhadap Kualitas Laporan Keuangan pada Perusahaan Manufaktur di Indonesia. GEMILANG: Jurnal Manajemen dan Akuntansi, 3(3), 220–231.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Reni Anggriani

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.








