Pengaruh Likuiditas, Profitabilitas, Solvabilitas, dan Ukuran Perusahaan terhadap Audit Delay pada Perusahaan Jasa Sub Sektor Transportasi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2014-2018
Abstract
Hasil penelitian ini menunjukan bahwa: (1) Likuiditas tidak berdampak signifikan terhadap audit delay. Koefisien regresi variabel Likuiditas (X1) sebesar 0,0566 yang bertanda positif. Nilai tstatistik sebesar 1,5551 < ttabel sebesar 2,0040 dan nilai sig 0,1256 > 0,05 artinya Ha ditolak dan H0 diterima. (2) Profitabilitas tidak berdampak signifikan terhadap audit delay. Koefesien regresi variabel profitabilitas (X2) sebesar 0,0258 yang bertanda positif. Nilai tstatistik sebesar 1,3016 < ttabel 2,0040 dan nilai sig 0,1985 > 0,05 artinya Ha ditolak dan H0 diterima. (3) Solvabilitas berdampak signifikan terhadap audit delay. Koefesien regresi variabel solvabilitas (X3) sebesar 0,1394 yang bertandaa positif. Nilai tstatistik 2,2764 < ttabel 2,0040 dan nilai sig 0,0267 < 0,05 artinya Ha diterima dan H0 ditolak. (4) Ukuran Perusahaan tidak berdampak signifikan terhadap audit delay. Koefesien regresi variabel ukuran perusahaan (X4) 0,0084 yang bertanda positif. Nilai tstatistik 1,12208 < ttabel 2,0040 dan nilai sig 0,2667 > 0,05 artinya Ha ditolak dan H0 diterima. (5) Likuiditas, Profitabilitas, Solvabilitas, Ukuran Perusahaan secara simultan berdampak signifikan terhadap audit delay pada perusahaan Jasa yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2014-2018. Berdasarkan yang diperoleh adalah nilai Fstatistik sebesar 2,7417 dan Ftabel 2,54. Dengan demikian hasil yang diperoleh Fstatistik2,7417 > Ftabel 2,54 dan nilai sig 0,0337 < 0,05 maka keputusannya Ha diterima dan H0 ditolak.
References
Apriyani. (2015). Pengaruh Solvabilitas, Opini Auditor, Ukuran Kap, Dan Komite Audit Terhadap Audit Delay. Jurnal Akuntansi Dan Sistem Teknologi Informasi, 11, 169–177.
Arikunto. (2010). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktis, Edisi Revisi 2010,Cetakan Keempatbelas. Jakarta: Rineka Cipta.
Arikunto, S. (2013). Manajemen Penelitian. Jakarta: Rineka Cipta.
Arry Eksandy. (2017). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Solvabilitas,Profitabilitas dan Komite audit Terhadap Audit Delay(Pada Perusahaan Properti dan Real Estate yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Pada Tahun 2012-2015). Jurnal Akutansi Dan Keuangan ISSN 2549-791X, 1(2).
Ayu, I Gusti, D. (2015). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Laba Operasi, Solvabilitas, Dan Komite Audit Pada Audit Delay. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana ISSN: 2302-8556, 3(12), 481–495.
Brawida Uthama, J. (2016). Pergantian Auditor Sebagai Pemoderasi Pengaruh Ukuran Perusahaan, Profitabilitas, Leverage Pada Audit Delay. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana ISSN: 2302-8556, 17(1), 364–394.
Budiartha, D. (2014). Pengaruh Total Aset, Tingkat Solvabilitas dan Opini Audit pada Audit Delay. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana ISSN: 2302-8556, 3(7), 747–647.
Dian, P. (2014). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Anak Perusahaan, Leverage Dan Ukuran Kap Terhadap Audit Delay. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana ISSN: 2302-8556, 2(8), 283–299.
Dura, J. (2017). Pengaruh Profitabilitas, Likuiditas, Solvabilitas dan Ukuran Perusahaan Terhadap Audit Report Lag Pada Perusahaan Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia ( Studi Kasus Pada Sektor Manufaktur ). JIBEKA, 11(1), 64–70.
Fahmi. (2012). Analisis Kinerja Keuangan. Bandung: Alfabeta, cv.
Ghozali, I. (2011). Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program SPSS. Semarang: Badan Penerbit UNDIP.
Gina, Budiartha, W. (2017). Pengaruh profitabilitas, Solvabilitas, Likuiditas, Ukuran Perusahaan dan Pergantian Manajemen Pada Audit Report Lag Perusahaan Perbankan. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana ISSN: 2337-3067, 3(6), 1079–1108.
Indriantoro, Nur., B. S. (2009). Metodologi Penelitian Bisnis untuk Akuntansi dan Manajemen. Yogyakarta: BPFE Yogyakarta.
Irham Fahmi. (2012). Analisis Kinerja Keuangan. Bandung: Alfabeta.
Juliarsa. (2016). Pergantian Auditor Sebagai Pemoderasi Pengaruh Ukuran Perusahaan, Profitabilitas, Leverage Pada Audit Delay. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana ISSN: 2302-8556, 17, 364–394. https://doi.org/2302-8556
Kasmir. (2010). Pengantar Manajemen Keuangan. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.
Kasmir. (2011). Analisis Laporan Keuangan. Jakarta: Rajawali Pers.
Made Devi Miradhi dan Gede Juliarsa. (2016). Ukuran Perusahaan Sebagai Pemoderasi Pengaruh Profitabilitas Dan Opini Auditor Pada Audit Delay. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana ISSN: 2302-8556, 16(1), 388–415.
Mahendra, W. (2014). Pengaruh Komisaris Independen, Kepemilikan Institusional, Profitabilitas, Likuiditas, dan Ukuran Prusahaan terhadap Ketepatanwaktuan. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana ISSN: 2302-8556, 9(2), 304–324.
Marta ni, Dwi, dkk. (2018). Akuntansi Keuangan Menengah Berbasis PSAK Edisi 2 Buku 1. Jakarta Selatan: Salemba Empat.
Pramesti, H. (2012). Analisis Faktor-Faktor Audit Delay Perusahaan Manufaktur dan Finansial di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Akuntansi Dan Sistem Teknologi Informasi, 9(1), 11–22.
Prasilya. (2015). Pengaruh Profitabilitas, Solvabilitas, Opini Auditor, Ukuran Perusahaan, Dan Reputasi Auditor Terhadap Audit Delay. Jurnal Ilmu Dan Riset Akuntansi, 4(9), 1–15.
Saemargani, F. I. (2015). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Umur Perusahaan, Profitabilitas, Solvabilitas, Ukuran KAP, dan Opini Auditor terhadap Audit Delay. Jurnal Nominal, 4(2).
Silvia Angruningrum, W. (2013). Pengaruh Profitabilitas , Leverage , Kompleksitas Operasi, Reputasi KAP dan Komite Audit pada Audit Delay. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana ISSN: 2302-8556, 5(2), 251–270.
Sugiyono. (2014). Statistika untuk Penelitian. Bandung: Alfabeta.
Yunawati, S. (2016). Pengaruh Likuiditas Dan Solvabilitas Terhadap Profitabilitas pada Pt Industri Jamu dan Farmasi Sido Muncul Tbk. 2(2).
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.