ANALISIS USABILITY PADA WEBSITE BADAN PROMOSI DAN PERIZINAN PENANAMAN MODAL DAERAH (BP3MD) PROVINSI SUMATERA SELATAN

  • Ahmad Haidar` Mirza
  • Dedy Syamsuar
Keywords: Usability, Website, Teknologi Informasi

Abstract

Dengan semakin berkembangnya sistem informasi saat ini, menjadikan website sebagai salah satu media informasi paling efektif untuk menyampaikan sebuah informasi. Namun agar sebuah media informasi dapat berguna dengan baik dibutuhkan sebuah analisa yang sifatnya dapat membangun. Usability adalah sebuah metode yang digunakan untuk menguji sebuah kebergunaan perangkat lunak dan mengetahui sejauh mana kebergunaan perangkat lunak tersebut. Tujuan dari analisis usability ini untuk menganalisa seberapa besar tingkat kebergunaan (usability) website BP3MD Sumatera Selatan bagi user. Dengan jenis penelitian yang digunakan ialah deskriptif kuantitatif, sedangkan pengukuran usability yang dilakukan meliputi aspek learnability, efficiency, memorability, errors dan satisfaction. Hasil dari penelitian yang telah dilakukan, peneliti mendapatkan ti ngkat kebergunaan website BP3MD Sumatera Selatan bermanfaat bagi pengguna. Hal ini dapat dilihat dari hasil setiap aspek usability menyatakan setuju dan cukup setuju dengan keadaan website BP3MD saat ini. Artinya tingkat usability website BP3MD dapat dinilai baik dan berguna bagi pengguna.

References

[1]. Adalah, W. (2014). Proweb Indonesia. Retrieved Mei 2016, from http://www.proweb.co.id/articles/web_desi gn/website_adalah.html
[2]. Yumarlin, (2014). Evaluasi Penggunaan Website Universitas Janabadra Dengan Menggunakan Metode Usability Testing) .
[3]. Kurg,Steven (2006) Don’t Make Me Think! A Common Sense Approach To Web Usabilit.
[4]. http://BP3MD.sumselprov.go.id/
Published
2016-10-29
Section
Articles